Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Latihan "Wafat"

28 April 2024   20:04 Diperbarui: 28 April 2024   20:24 71 1
menurut KBBI wafat adalah meninggal dunia (biasanya untuk raja, orang besar ternama). Alquran cenderung menggunakan kata "maut" untuk merujuk keluarnya ruh dari makhluk hidup, baik itu manusia, hewan atau tumbuhan. Sedangkan kata wafat adalah berhentinya amal seseorang hamba yang sudah mukallaf dan dinyatakan selesai, serta mendapatkan semua balasannya dari Allah atas apa yang dilakukan, dan dikeluarnya ruh dari jasadnya (manusia). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun