Dalam dunia ritel, visual merchandising dikenal sebagai salah satu elemen utama yang mendukung kesuksesan penjualan. Banyak orang mengira bahwa visual merchandising hanya berfokus pada menata produk di toko. Namun, posisi Visual Merchandise menawarkan pengalaman yang jauh lebih luas. Tidak hanya sekadar mengatur tata letak produk di rak, posisi ini juga memungkinkan partisipasi dalam kegiatan kreatif seperti photoshoot, khususnya pada bagian setting property display.
KEMBALI KE ARTIKEL