Pandemi di Indonesia Belum Terkendali, Piala Dunia U-20 dan GP Mandalika Mungkin Batal
18 November 2020 08:09Diperbarui: 18 November 2020 08:161379
Pandemi Covid-19 membuat sejumlah agenda besar olahraga bergeser dan menumpuk pada 2021. Otoritas-otoritas olahraga akan memikirkan ulang prioritasnya. Piala Dunia U-20 dan Moto GP Mandalika di Indonesia mungkin tak dianggap terlalu penting.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.