Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Piket, Suatu Taktik Melawan Corona

19 April 2020   16:48 Diperbarui: 19 April 2020   16:44 121 4
Pagi ini belanja sayur, besok beli bawang, minggu depan beli beras, awal bulan tagihan air, semester berikut bayar uang kuliah adik. Demikian menu ibuku yang membuatnya tak bisa bekerja di rumah. Perlu perhitungan dan bermacam analisis sebelum memutuskan. Itulah taktik. (Ayahku masih sehat dan bekerja, namun ada  kesepakatan tertentu di antara mereka menghasilkan kuk yang harus ditanggung ibu)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun