Siak Sri Indrapura -- Dalam upaya meningkatkan kesehatan dan mempererat hubungan kebersamaan antar pegawai, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Siak menggelar kegiatan olahraga pagi bersama, Jumat (25/1). Kegiatan yang berlangsung di halaman rutan ini diikuti oleh seluruh pegawai dan staf dengan penuh antusias.
KEMBALI KE ARTIKEL