Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Tangis Biarawan Dan Haru Pendeta

18 September 2010   02:38 Diperbarui: 26 Juni 2015   13:09 214 0

Penghitugan tahun dalam catatan sejarah islam sebelum hijrah biasanya menggunakan tahun pasca kenabian atau setelah diangkatnya Junjungan kita Muhammad sebagai Nabi dengan turunnya wahyu pertama di gua Hira’. Pada tahun ke lima pasca kenabian pemeluk islam dari suku Quraisy Makkah bertambah banyak. Keadaan ini membuat orang-orang kafir Quraisy gerah. Mereka bermusyawarah dan memutuskan untuk melancarkan terrorterhadap pemeluk islam Makkah. Mereka siksa dan sakiti orang muslim Makkah. Sedangkan Rosulullah Muhammad SAW kala itu masih di dalam perlindungan pamannya Abi Thalib yang termasuk disegani bangsa Quraisy sehingga penyiksaan kaum kafir Makkah tidak sampai menyentuh beliau SAW.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun