UMKM merupakan peran penting dalam meningkatkan perekonomian negara sebab melalui UMKM dapat menyerap tenaga kerja sehingga bisa mengurangi jumlah pengangguran yang ada di Indonesia. Kontribusi UMKM terhadap perekonomian Indonesia meliputi kemampuan menyerap 97% dari total tenaga kerja yang ada serta dapat menghimpun sampai 60,4% dari total investasi.
KEMBALI KE ARTIKEL