Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

SMARISTA Menyapa: Modul P5 Branding SMAN 1 Tulungagung Karya Mahasiswa Asistensi Mengajar

10 Juni 2023   20:03 Diperbarui: 18 Juni 2023   16:39 1010 0
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud) memiliki tanggung jawab atas pengembangan kebijakan pendidikan, termasuk perumusan kurikulum. Dengan terpilihnya Mas Menteri Nadiem Makarim, kurikulum di Indonesia telah berganti menjadi Kurikulum Merdeka yang memberikan kebebasan dan fleksibilitas kepada peserta didik dalam memilih dan mengembangkan kurikulum sesuai minat dan bakat mereka. Konsep kurikulum ini mendorong peserta didik untuk menjadi subjek aktif dalam proses belajar, dan memungkinkan mereka untuk memilih mata pelajaran, metode pembelajaran, dan jalur pendidikan yang sesuai dengan minat dan kebutuhan individu mereka. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun