Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Pilkada 2020, yang Kalah Jadi Menang, yang Menang Jadi Kalah

12 April 2020   00:27 Diperbarui: 12 April 2020   16:18 57 1
Hai saudara milineal, kini kita sudah memasuki Pilkada serentak 2020 di 2020 di 270 daerah. Berbeda Pilkada sebelumnya, dua perubahan dalam Pilkada tahun depan. Nah, kenapa saya mengambil tema yang kalah jadi menang, yang menang jadi kalah di essay ini. Sebab, sering terjadi di pemiihan Pilkada elite-elite calon pimimpin pilihan, mempermainkan pemilih dengan cara politik kotor sehinga memilihnya. Sampai pemilih yang tidak tahu calon pemimpin di bayar untuk kemenangan semata. Tidak tahu lagi apa tujuan dari Pilkada ini yang selalu bersiasat menguntungkan diri sendiri tanpa menghiraukan rakyatnya. Mungkin ada beberapa elite yang masih ingat kepada tujuan untuk menjadi wakil rakyat dengan jujur. Maka dengan itu, jangan sampai salah pilih, jangan sampai yang seharusnya menang jadi kalah atau yang kalah jadi menang, dan jangan sampai tertipu dengan politik-politik harapan palsu pemimpin yang tak tanggung jawab.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun