Parepare - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Parepare laksanakan upacara bendera peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Korpri Ke-53 tahu 2024 yang diikuti oleh seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Kementerian Hukum dan Hak Asasi RI dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lapas IIA Parepare.
KEMBALI KE ARTIKEL