Di Indonesia, pemerintah memiliki peran dalam menentukan harga pasar seperti menentukan harga maksimum dan minimum serta menetapkan pajak terhadap barang mewah dan pemberian subsidi pada produsen. Hal ini bertujuan agar harga barang tetap stabil.Â
KEMBALI KE ARTIKEL