Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Etika Emosi dalam Islam

14 Juni 2024   17:00 Diperbarui: 14 Juni 2024   17:04 50 0
Dari sudut pandang Islam, emosi juga merupakan ujian dari Allah. Hal ini berarti bahwa Allah telah menciptakan dalam diri manusia kemampuan untuk tertawa dalam diri manusia dan untuk menangis, untuk bersukacita dan untuk merenungkan penyebab hal tersebut. Begitu juga emosi identik dengan perasaan hati seseorang dalam menghadapi situasi, atau pengalaman, emosi merupakan persepsi dari reaksi terhadap situasi tertentu. Emosi umumnya dikategorikan sebagai positif atau negatif. Emosi positif biasanya membawa kesenangan, sedangkan emosi negatif menyiratkan kesusahan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun