Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Indonesia Itu, Punya Banyak Musim

13 Maret 2014   01:31 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:00 93 1

Secara geografis Indonesia punya dua musim, hujan dan panas. Waktu musim hujan, banjir kadang selalu menjadi cerita dibalik datangnya musim. Malah identik. Apa yang menjadikannya identik, oleh sebab masalah pembabatan hutan, hilangnya lahan serapan, got, selokan, kanal yang tersendat, sampai sampah, yang turut bersama pengkabaran saat musim hujan. Seolah tiada hentinya tiap musim hujan itu datang, masalah air menggenang setumit, selutut, sepinggang, sampai setinggi genting ikut serta mengalir. Makin tambah meluap dari dampak yang timbulkannya, longsor atau banjir bandang, turut senyiratkan sinyal akan adanya pengungsian sampai hilangnya benda dan nyawa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun