Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Pesan Bapak

6 Desember 2024   16:20 Diperbarui: 6 Desember 2024   16:46 112 12
"Bukan karena kepintaranmu kamu terpilih. Tapi karena kejujuranmu. Tetaplah dengan kejujuranmu dimanapun kamu berada", kata bapak terbata-bata menahan air mata, sambil memeluk Andin sebelum berpisah di bandara. Jarang sekali bapak memeluk anak-anaknya. Mungkin ini pertama kalinya bapak memeluk Andin setelah besar. Andin tidak ingat kapan terakhir merasakan dipeluk oleh bapak. Mungkin sebelum masuk SD.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun