Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Dampak Kebijakan Deforestasi Uni Eropa bagi Indonesia

4 Januari 2023   22:20 Diperbarui: 5 Januari 2023   09:02 1613 0
Baru baru ini, Uni Eropa yang merupakan mitra dagang terbesar ke-3 bagi Indonesia mengeluarkan kebijakan terkait deforestasi yang dapat memberikan dampak serius bagi keberlangsungan laju perdagangan di indonesia. Tepatnya pada tanggal 6 Desember 2022 pada konferensi CBD COP15 di Monetral, Kanada, Uni Eropa mengesahkan kebijakan anti-Deforestasi untuk melindungi hutan di seluruh dunia dan mengendalikan perubahan iklim. Kebijakan baru ini berlaku untuk beberapa komoditas seperti kopi, karet, kedelai, kakao, kayu, daging sapi, sawit, dan beberapa produk turunannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun