Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Masyarakat Ikut Berperan, Solusi Tersendatnya Pendanaan Pembangunan

19 Desember 2016   04:58 Diperbarui: 19 Desember 2016   05:22 69 2
Sebuah pembangunan sarana prasarana dilaksanakan dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat. Pembangunan jalan, jembatan, penyediaan jaringan listrik, semuanya dilakukan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Namun, sebagai pemangku kepentingan utama dalam setiap pembangunan yang dilaksanakan seringkali buta akan proses pembangunan tersebut termasuk dalam hal pembiayaan. Lantas, bagaimana seharusnya peran serta masyarakat sebagai pemangku kepentingan utama dari setiap pembangunan yang dilakukan?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun