Pilpres 2019 mendatang sudah pada tingkat kampanye, bulan April 2019 terasa kian lama, karena mendengar dan membaca coletahan para politikus di dua kubu. Istilah atau diksi yang dipakaipun menjadi aneh-aneh, tak bagus untuk pendidikan anak-anak generasi masa depan. Generasi berikutnya. Para tokoh di atas kenapa sampai-sampai menggunakan istilah yang kurang elok untuk didengar.
Jalan Braga Bandung, Ketika Bebas Kendaraan!
7 bulan yang lalu
KEMBALI KE ARTIKEL