Banyak orang berpikir bahwa untuk memahami logika itu tidaklah mudah sebab tingkat kesulitannya sangat tinggi. Tingkat kesulitan inilah yang membuat orang menghindar darinya. Namun pertanyaannya mau sampai kapan kita menghindar dari logika itu sendiri?. padahal ilmu logika itu adalah sebuah seni  berpikir benar dan secara teratur dan terarah. oleh karena itu, mari kita bersama belajar ilmu ini sacara praktis agar mudah dipahami dan dapat membantu kita untuk lebih bijaksana dalam menata pola pikir kita. untuk itu, berikut kita diajak untuk memahami Pengertian logika, Jenis-jenis logika, prinsip-prinsip logika dan pokok bahasannya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL