Seiring dengan perkembangan sosial media pada era digital saat ini, foto flatlay menjadi semakin populer dikalangan para
creator. Baik itu untuk foto produk, makanan, konten foto untuk iklan dan promosi, dan sebagainya. Foto flatlay pada dasarnya adalah kategori foto
still life (fotografi benda mati) yang diambil dengan angle “
bird eye view” atau difoto dengan angle dari atas.
KEMBALI KE ARTIKEL