Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Bahaya Tersembunyi Minuman Manis Kemasan dan Ancamann Gagal Ginjal pada Anak

1 Agustus 2024   18:40 Diperbarui: 15 Agustus 2024   18:42 78 2
Minuman manis kemasan telah menjadi pilihan yang populer di kalangan anak-anak. Rasanya yang lezat dan mudah dijangkau membuat minuman ini sering kali menjadi favorit. Namun, di balik manisnya minuman tersebut, terdapat risiko kesehatan yang serius, terutama terkait dengan kesehatan ginjal. Seperti yang disampaikan oleh dr. Ngabila Salama, Staf Ahli Kementerian Kesehatan dan Praktisi Kesehatan Masyarakat UI, konsumsi berlebihan minuman manis kemasan dapat berkontribusi pada masalah kesehatan yang serius, termasuk gagal ginjal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun