Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Sejarah Lebanon 2020

5 Agustus 2020   22:37 Diperbarui: 5 Agustus 2020   22:57 96 0
Libanon, sebuah republik di tepi Laut Tengah si Asia Barat daya berbatasan dengan Suriah (utara dan timur), Israel (selatan), dan Laut Tengah (barat). Ledakan Lebanon yang terjadi pada Selasa (4 agustus 2020) pada pukul 18.07 waktu setempat di sebuah kawasan pelabuhan merupakan sejarah baru ditahun 2020 ini. Sebuah ledakan dahsyat di gudang - gudang pelabuhan dekat Beirut tengah menewaskan lebih dari 70 orang dan melukai 3000  orang luka - luka, menurut pejabat jenazah masih terkubur di reruntuhan bangunan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun