Mudik, adalah suatu kata yang telah kuat mengakar bersama dengan hari raya. Kata ini tiba-tiba mencuat ketika menjelang hari raya. Apalagi seiring dengan berkembangnya media sosial.
Update info mudik menjadi solidaritas tersendiri bagi sesama pemudik yang sedang gembira menuju kampung halaman. Sebagai bagian dari proses sosial di masyarakat, bagaimana bahasa memandang kata “mudik” ?
KEMBALI KE ARTIKEL