Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial Pilihan

Bank Ganesha, Bank Lokal Indonesia Rasa Internasional

27 Mei 2018   13:34 Diperbarui: 27 Mei 2018   13:48 743 0
"Asyik, bank Ganesha bisa menerima transfer dari Paypal." Sederet gigi Saya tampak di seulas senyum pada wajah seraya jemari masih saja menari di permukaan komputer jinjing. Layar  yang menampilan list bank yang menerima transaksi Paypal masih terpampang saat Saya meneguk kopi. Saya memang selalu mencoba mengumpulkan informasi terbaru tentang piranti keuangan. Kali ini bank Ganesha yang menjadi pembahasan.

Etimologi, dan Anugerah Perbankan

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun