Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Hemat Waktu dan Biaya dengan E-Commerce! Mahasiswa KKN UNDIP Dorong Pemanfaatan E-Comeerce dalam Pemasaran bagi Masyarakat Desa Sangge

14 Februari 2024   23:00 Diperbarui: 14 Februari 2024   23:05 54 0
Sangge, Klego (20/01/2024 ) -- Dalam upaya mendukung kemajuan ekonomi masyarakat desa, Tim KKN Universitas Diponegoro (UNDIP) Tim 1 menggelar kegiatan sosialisasi yang mengedukasi warga Desa Sangge tentang manfaat penggunaan e-commerce dalam memasarkan produk lokal. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan potensi e-commerce sebagai alat yang efektif dalam meningkatkan daya saing dan mendukung pertumbuhan ekonomi di tingkat desa. menjelaskan secara rinci berbagai keuntungan yang dapat diperoleh melalui pemanfaatan e-commerce. Sosialisasi ini diselenggarakan di posko TIM I KKN DESA SANGGE dengan melibatkan para pelaku usaha lokal, perajin, dan petani sebagai audiens utama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun