Komunikasi menjadi salah satu cara merespon lawan bicara secara dua arah secara verbal dan non-verbal. Diharapkan saat terjadi komunikasi tersebut, interaksi setiap individu yang terlibat didalamnya memiliki satu tujuan yang sama dan saling memahami intinya. Kita sudah di ajarkan komunikasi sedari kecil secara otodidak dan terarah sehingga ilmu komunikasi yang kita memiliki relevan dan fleksibel.
KEMBALI KE ARTIKEL