Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Lulusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Hanya Bisa Menjadi Guru Bahasa?

25 Juni 2023   17:55 Diperbarui: 25 Juni 2023   18:20 502 1
Jurusan atau program studi yang memiliki latar belakang pendidikan seringkali dikaitkan dengan profesi guru. Fakta di lapangan juga menunjukkan bahwasanya banyak sarjana lulusan pendidikan yang berprofesi sebagai tenaga pendidik yang tak lain adalah guru. Banyak orang yang berbondong-bondong masuk atau mendaftar di jurusan pendidikan yang bertujuan untuk ingin menjadi guru. Maka tidak salah apabila banyak orang awam di luar sana pada umumnya pun berpikir bahwa lulusan pendidikan akan menjadi seorang tenaga pendidik, terutama guru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun