Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Tips Memilih Asuransi Mobil

21 Januari 2015   18:07 Diperbarui: 17 Juni 2015   12:41 68 0
Demi keamanan dan keselamatan kendaraan anda di masa yang akan datang, sebaiknya anda mengasuransikan mobil anda. Karena musibah di jalanan tidak ada yang tahu, entah kecelakaan itu karena ulah kita sendiri atau karena orang lain. Secara umum asuransi dibagi menjadi dua yaitu asuransi mobil all risk dengan keunggulan mengcover kendaraan bila terjadi kecelakaan dengan kendaraan lain, sedangkan total lost only hanya mengganti saat anda kehilangan mobil anda. Beberapa saran yang mungkin bisa membantu anda dalam memilih asuransi mobil yang pas untuk anda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun