Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Tata Artistik TERNIAT !!! Film Pendek "POSITIF" Karya Hanung Bramantyo dan Jeihan Angga

15 Januari 2021   16:16 Diperbarui: 20 Januari 2021   01:07 3801 1
Film Pendek Positif merupakan film pendek yang di sutradarai oleh Hanung Bramantyo dan Jeihan Angga yang dipublikasikan melalui kanal Youtube miliknya pada  Hari Sabtu, 2 Januari 2021. Film yang berdurasi 38 menit 30 detik itu menceritakan seorang pegawai salah satu ekspedisi pengiriman barang bernama Tegar yang sangat tidak percaya dengan adanya Covid-19, dia sering melanggar protokol kesehatan padahal istri dan teman-temannya selalu mengingatkan kepada Tegar mengenai pentingnya protokol kesehatan dan bagaimana bahayanya jika tertular Covid-19.  Di ceritakan dalam film bahwa Tegar bersama kedua temannya sempat menjalani Rapid test dan hasilnya adalah reaktif, sehingga mereka juga harus menjalani Swab test. Pada hari itu, hari dimana hasil Swab test keluar dan hasilnya adalah Tegar dinyatakan positif terkena Covid-19 dan berstatus sebagai OTG (Orang Tanpa Gejala). Tegar harus dijemput paksa oleh Satgat Covid-19 menggunakan mobil ambulance, awalnya Tegar melawan dan enggan untuk dibawa ke tempat isolasi/ karantina namun akhirnya para petugas dibantu oleh teman-temannya berhasil menangkap Tegar. Selain Tegar, istrinya pun terkena imbas dan didatangi oleh Satgas Covid-19 untuk melakukan Swab test dan berstatus sebagai ODP (Orang Dalam Pengawasan). Tegarpun harus menjalani hari-harinya di Asrama Isolasi Covid-19. Film ini cukup menarik dan menjadi refleksi tentang bagaimana keadaan yang sesungguhnya, dan juga di kemas dalam bentuk semi komedi agar tidak terkesan terlalu kaku. Di luar segi penceritaan, saya akan fokus menyoroti dari segi tata artistiknya mulai dari setingan ruang, dan tata letak properti atau barang pendukung lainnya. Berikut akan saya uraikan secara detail bagaimana tiga poin besar tersebut.

RUMAH TEGAR

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun