Mohon tunggu...
KOMENTAR
Book

Hidup Inggil yang Anti Sosial dan Hidup Ping yang Susah Dimengerti

4 Desember 2023   09:24 Diperbarui: 7 Desember 2023   10:01 43 0
Melalui novel Rapijali 1, kita bisa melihat bagaimana sang penulis Dee Lestari ingin menyampaikan bahwa pentingnya orang lain dan Tuhan dalam hidup manusia. Novel ini memberikan pernyataan tentang kehidupan seseorang yang selalu menghadapi berbagai kesusahan dan rintangan tetapi ia tidak pernah menyerah karena ia percaya akan rencana Tuhan bagi hidupnya. Melalui novel ini juga, penulis menyampaikan juga bahwa pentingnya juga kita bersosialisasi karena kita tidak bisa melakukan segala sesuatu dengan cara sendirian. Kita bisa melihat hal itu dari penggambaran yang diberikan penulis pada saat Ping yang merasa kehilangan kakeknya dan saat Ping yang berjuang untuk masuk band tetapi ia tidak pernah menyerah. Kita juga bisa melihat saat Inggil tidak mau memiliki teman sebangku karena ia tidak mau di ganggu. Tapi pada akhirnya Inggil mau dan bersosialisasi dengan Ping dan orang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun