Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Universitas Atma Jaya Yogyakarta Gelar Seminar Jurnalisme Bersama Prof. Mindy McAdams

10 Mei 2012   15:28 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:28 140 0

YOGYAKARTA – Universitas Atma Jaya Yogyakarta mengadakan seminar bertajuk Professional Standards in Journalism : Twitter, Ethics, and “Cyber Media”, Rabu (9/5) di Auditorium Kampus Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Babarsari. Prof. Mindy McAdams dari University of Florida hadir sebagai pembicara dalam seminar tersebut. Bertindak sebagai moderator dalam seminar ini adalah D. Danarka Sasangka, SIP., MCMS dosen FISIP UAJY. Seminar yang dimulai pukul 09.15 ini diikuti oleh mahasiswa dan dosen. Tidak hanya mahasiswa dari UAJY saja, tetapi juga dari universitas lain seperti UGM dan Universitas Mercu Buana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun