Dalam pandangan masyarakat, pendidikan yang semakin tinggi tentu akan lebih dipandang dan terjamin. Pandangan ini di perkuat dengan fakta bahwa menurut data dari Badan Pusat Statistik (BPS) pada awal tahun 2023 sebanyak 273,52 juta jiwa penduduk Indonesia hanya ada sekitar 7,8 juta mahasiswa yang sedang mengenyam pendidikan perguruan tinggi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL