“Ini semakin menjauhkan Papua dari zona damai. Perdamaian di Papua tak mungkin terlaksana sepanjang pihak yang melakukan perlawanan dan pemerintah tidak mau berdamai dan duduk bersama di meja perundingan,” kata Direktur Eksekutif Imparsial, Poengki Indarti, Rabu 22 Agustus 2012.
Satu-satunya solusi untuk menghentikan rangkain kekerasan di Papua, menurut Imparsial, adalah melalui dialog menyeluruh dengan semua elemen di Papua, termasuk pihak yang selama ini berseberangan dengan pemerintah.
http://nasional.news.viva.co.id/news/read/345575--kekerasan-jauhkan-papua-dari-zona-damai-