Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Mengamati Poster My Stupid Boss dari Sisi Desain

31 Mei 2016   19:58 Diperbarui: 31 Mei 2016   20:17 1035 1
Rumah produksi FalconPictures baru saja memperkenalkan poster resmi dari film komedi terbarunya yang berjudul My Stupid Boss, jadi apa yang spesial dari poster ini? Kesan vintage, poster ini memadukan gaya fashion tahun 60-an,serta gaya foto yang kecoklatan, juga suasana kantor dan font yang digabungkan sehingga menjadikan suasana kembali ke masa lampau.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun