Nasi kuning merupakan salah satu makanan khas Indonesia yang sangat populer dan terbuat dari beras yang dimasak dengan kunyit, santan dan rempah-rempah lainnya. Dilansir dari
Viva.co.id warna kuning yang dipilih pada nasi kuning, menurut kepercayaan Jawa sendiri diartikan seperti emas yang dimana melambangkan kekayaan dan kemakmuran.Â
KEMBALI KE ARTIKEL