Sampai saat ini, masih banyak orang yang skeptis bahkan alergi dengan kata “
ASURANSI”. Tahu mengapa? Karena banyak orang beranggapan jika ikut asuransi berarti membeli sesuatu yang tidak pasti kapan akan digunakan. Lagi pula, belum tentu juga kita yang akan menikmati apa yang sudah ditanam lewat asuransi. Di sinilah sifat egois kita sebagai manusia muncul.
KEMBALI KE ARTIKEL