Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Adu Pinalti: Pertarungan Teknik, Mental, dan Nasib Baik

6 Juli 2015   03:34 Diperbarui: 6 Juli 2015   03:34 581 6
Banyak pemain profesional baik itu kelas lokal maupun internasional yang menolak ketika diminta menjadi penendang dalam babak adu pinalti. Tapi lain halnya ketika waktu normal, siapa yang mengeksekusi kadang menjadi rebutan.
Menjaringkan bola ke gawang selebar 7,32 meter bukan pekerjaan mudah. Ada seorang kiper yang harus dilewati. Kemana bola harus diarahkan, kiri atau kanan? Kira-kira bagaimana antisipasi kiper? Belum lagi gerakan-gerakan kiper yang acap merusak konsentrasi penendang.
Jadi untuk memenangkan drama adu pinalti sebuah tim harus memiliki 3 unsur. Yaitu:

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun