Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

6 Karakter MBTI yang Cocok Berprofesi Guru, Anda Termasuk Salah Satunya?

18 April 2024   18:43 Diperbarui: 18 April 2024   18:56 708 3
Selama 14 tahun menjadi guru, saya sudah singgah di 10 sekolah formal dan 2 lembaga bimbingan belajar. Berpindah-pindah tempat mengajar membuat saya bertemu dan mengamati bermacam-macam karakter manusia, khususnya guru. Tentu saja, walaupun sebutannya guru, tidak lantas membuat semua karakter kami bisa digugu dan ditiru. Kami bukan manusia setengah dewa yang akhlaknya tanpa cela.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun