Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Pro Kontra Manfaat Ganja

30 Agustus 2017   11:42 Diperbarui: 30 Agustus 2017   19:46 2167 0
Drug, secara umum adalah zat yang mengandung unsur-unsur seperti obat, sesuatu yang meningkatan vitalitas, memabukan dan efek-efek lain yang mungkin terjadi ketika dimasukan kedalam tubuh manusia atau hewan. Jadi apapun sifatnya jika itu memberi efek fisiologis terhadap tubuh kita bisa sebut sebagai drugs. Kopi, rokok, multivitamin, alkohol atau suplemen bisa kita kategorikan sebagai drug. Karena drug bukanlah makanan primer dari tubuh kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun