Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

What We Can Do to Prevent Climate Change While Doing Social Distancing: For Earth From Home

23 April 2020   18:27 Diperbarui: 23 April 2020   18:27 138 0
Pandemi COVID-19 yang sedang terjadi di dunia ini telah mengganggu kehidupan sehari-hari, menyebabkan penyakit dan tingkat kematian yang tinggi, serta mengakibatkan krisis ekonomi global. Pemerintah telah melakukan tindakan dengan mengambil langkah-langkah untuk membatasi akses di berbagai kota, melarang perjalanan, dan mengisolasi beberapa negara serta menyarankan jarak sosial atau social distancing. Praktik social distancing adalah perubahan perilaku yang mencegah penularan penyakit dengan mengurangi tingkat kontak antara individu yang rentan dan individu yang terinfeksi yang dapat menularkan penyakit. Praktik social distancing dapat mengurangi tingkat keparahan epidemi, tetapi manfaat social distancing tergantung pada sejauh mana digunakan oleh individu (Regula 2010).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun