Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Siswa TK Insan Mulia dengan Bermain Kreativitas

8 September 2023   22:56 Diperbarui: 23 September 2023   17:55 265 0
Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Salah satunya seperti yang telah dilakukan oleh kelompok 273 yang dibimbing oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) yaitu Ibu Susanti Prasetyaningrum, S.Psi., M.Si, dengan anggota kelompok yaitu Fida' Adzkiah, Meidyana Tiara Fanani, Aliya Salsabilla, Vania Damayanti, dan Muhammad Haekal. PMM ini dilaksanakan di TK Insan Mulia yang berlokasi di Jalan Tirtasani Estate, Gembrung, Tunjungtirto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Program pengabdian masyarakat ini dilakukan selama 1 bulan lamanya, dimulai dari tanggal 27 Juni 2023 sampai 25 Agustus 2023. Sasaran dari program yang telah dilakukan adalah pada siswa siswi yang bersekolah di TK Insan Mulia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun