Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

Jelang 9 April 2014 (5 Menit untuk 5 Tahun)

9 April 2014   01:31 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:53 32 0
9 april 2014

semua mahasiswa rantau hanya bisa menjadi gol-put, kenapa tidak? baik dari indonesia timur sampai barat. itu karena tidak adanya kemudahan untuk memilih didaerah tempat melanjutkan pendidikan. padahal mahasiswa merupakan calon pemimpin masa depan dengan kompetensi yang sangat tinggi.

tidak hanya sebagai calon seorang pemimpin, sebagai pemilih mereka sudah bisa menilai calon pemimpin untuk negara yang kaya akan SDAnya. nah, kalau ini sudah terjadi apa tidak lucu dimana negara yang tengah berkembang ini akan menjadi negara maju????

jawabannya.... tidak akan. kenapa??? karena dalam hal yang seharusnya menjadi perhatian khusus bagi negara ini malah diabaikan begitu saja, dan hal sepele aja tidak dapat diatasi.

andai kita mampu mencontoh negara-negara yang dimana pelajar/mahasiswanya sangat diperhatikan mungkin kita tidak akan menjadi negara jalan ditempat, karena kita tahu negara akan terus berjalan untuk maju adalah negara yang memperhatikan benih negara itu siapa lagi kalau bukan pelajar/mahasiswa.

begitu banyak contoh yang dapat kita ambil dari pemimpin yang sebelumnya,dengan mengatakan janji akan memperbaiki pendidikan lebih baik dan memperhatikan tamatan-tamatan dari berbagai universitas di seluruh indonesia dengan menyiapkan lapangan pekerjaan yang sesuai dengan kompetensi masing, nah buktinya apa. masih banyak sekolah-sekolah yang tenaga pengajarnya kurang, bangunan yang tidak layak pakai, kurangnya sarana pendidikan. sedangkan para sarjana hanya bisa menjadi penambah jumlah angka pengangguran untuk negara ini.

kami dari mahasiswa perantau menghinbau kepada masyarakat luas untuk memilih pemimpin yang bijaksana, yang memperhatikan nasib negara. bukan nasib anggota keluarganya... bisa menjalankan visi misi negara ini dibawah lambang Pancasila melanjutkan perjuangan para pejuang kita,  sehingga negara kita bisa bersaing dengan negara-negara berkembang dan maju di Dunia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun