Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Media Visual sebagai Narasi Penyampaian Seni di Era Disrupsi

2 November 2022   10:30 Diperbarui: 2 November 2022   10:39 223 0
Dalam menelaah sebuah budaya, diperlukan beberapa disiplin ilmu lain. Misalnya: filsafat, antropologi, estetika, sejarah. Disiplin ilmu sendiri sangatlah berkaitan dan berkorelasi antara satu dengan yang lain. Suatu kebudayaan ini sendiri terbentuk karena ada sejarah. Dalam sejarah terbentuknya kebudayaan mestinya ada filosofi -- filosofi tersendiri. Filosofi ini mencerminkan sebuah kehidupan aktivitas masyarkat tertentu (baik dikaji dalam sisi sosial maupun antropologi). Selain itu, filosofi ini sendiri mengajarkan manusia untuk melatih kepekaan terhadap suatu objek tertentu. Pada akhirnya, akan terciptanya sebuah simbol yang indah, berfilosofi, dan berdasarkan sejarah kehidupan manusia.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun