Himpunan Advokat Muda Indonesia Bersatu merayakan hari lahirnya yang ketiga di aula Grand Aquila Bandung, Jumat (12/12/2015). Organisasi yang menghimpun Advokat Muda Nasional ini, pada mulanya dideklarasikan di Jakarta, tanggal 12 Desember 2012, lalu bertransformasi menjadi HAMI Bersatu tanggal 12 Desember 2014 di Denpasar.
KEMBALI KE ARTIKEL