Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Perjamuan Terakhir Yesus Jatuh pada Hari Rabu - 1 April 33 M ?

21 April 2011   00:50 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:35 2023 0
Perjamuan Terakhir, menurut kepercayaan Kristen, adalah peristiwa makan terakhir Yesus bersama dengan Dua Belas Rasul di Yerusalem sebelum penyaliban-Nya. Istilah "Terakhir" Perjamuan tidak muncul dalam Perjanjian Baru. Namun, secara tradisional, banyak orang Kristen percaya yang diceritakan di dalam beberapa injil adalah merupakan perjamuan terakhir Yesus bersama dengan murid-muridnya sebagai Perjamuan Terakhir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun