11 September 2017 22:13Diperbarui: 11 September 2017 22:1874220
Jabatan Fungsional Statistisi merupakan salah satu pilihan karier yang menjanjikan bagi pegawai Badan Pusat Statistik (BPS). Dengan menjadi pejabat Statistisi, karier seorang pegawai BPS tidak dibatasi oleh ketersediaan posisi pada jenjang di atasnya. Peningkatan karier seorang Statistisi terjadi semata-mata karena peningkatan kinerja, kapasitas, dan kompetensi dirinya sendiri. Melalui peningkatan kapasitas diri yang terus-menerus, seorang Statistisi dapat mencapai Jabatan Statistisi Utama pangkat IV/e sebelum ia pensiun.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.