Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Siapa yang Bersalah dalam Lemahnya Nilai Tukar Rupiah? Global atau Domestik?

12 Januari 2016   18:53 Diperbarui: 12 Januari 2016   19:24 35 0
Sedemikian rupa cerita tentang nilai tukar selalu membuat banyak pihak merasakan dampaknya. Isu ini kini menjadi isu nasional serta  internasional. Beberapa pemberitaan dan bahan review di banyak tempat kemudian memberikan analisa yang berbeda – beda antara satu dengan yang lainnya. Satu sisi yang pasti banyak sekali asumsi ataupun latar belakang yang menjelaskan mengapa rupiah melemah ataupun menguat. Pada kondisi sekarang mungkin akan banyak orang bertanya sampai kapan rupiah melemah dan akan kembali lagi ke level tertentu. Dalam pengelolaan nilai tukar, hampir bisa dipastikan sulit untuk mencari kepastian sampai kapan pelemahan terjadi dan sampai di level berapa rupiah akan melemah. Mengapa kepastian itu sulit didapat?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun