Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Insentif Sustainability Energy Fund (SEF) Untuk Kebut Target PLTS Atap

29 Maret 2022   12:52 Diperbarui: 29 Maret 2022   13:06 229 1
Akselerasi transisi energi masih menjadi topik yang hangat diperbincangkan bersamaan dengan momentum presidensi G20 Indonesia. Hal ini berkaitan dengan isu prioritas yang didesak Task Force Energy, Sustainable, and Climate Business 20 (B20), yakni mempercepat transisi ke penggunaan energi yang berkelanjutan dengan mengurangi intensitas karbon dari penggunaan energi melalui berbagai jalur. Indonesia berkomitmen menjalankan akselarasi transisi energi dengan 3 prinsip, yakni energy security, accesibility, dan affordability agar transisi energi berjalan adil dan terjangkau untuk semua pihak. Transisi energi yang membutuhkan biaya besar tidak boleh meningkatkan angka kemiskinan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun