Pelaksanaan pemungutan suara dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilu kada) Aceh akan dilaksanakan pada 9 April 2012 yang sebelumnya direncanakan pada 16 Februari 2012. Pengunduran dari jadwal yang semestinya ini dikarenakan masih kurangnya persiapan ketika mendekati jadwal yang ditentukan.