Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Anak Mudah Jenuh Dalam Belajar?

30 Desember 2022   11:00 Diperbarui: 30 Desember 2022   10:58 513 0
Secara harfiah, jenuh adalah padat atau penuh sehingga tidak mampu lagi membuat apapun, juga dapat berarti jemu atau bosan.[1] Dalam dunia pendidikan, kejenuhan belajar adalah peristiwa negatif yang terkadang dialami siswa. Kejenuhan dalam belajar atau learning plateu adalah kondisi mental negatif yang diakibatkan rendahnya motivasi belajar, sehingga berpengaruh pada hasil belajar yang kurang maksimal. Peristiwa jenuh ini apabila dialami oleh siswa, menyebabkan kemampuan berpikir tidak bekerja dengan maksimal, sehingga dia akan merasa usahanya sia-sia meskipun telah belajar dengan intensitas waktu yang lama.[2]

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun