Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

APE untuk Mengembangkan Belajar Anak

12 Oktober 2017   21:57 Diperbarui: 12 Oktober 2017   22:38 3555 1
Pendidikan anak usia dini (PAUD) merupakan masa yang paling menentukan terhadap perkembangan selanjutnya. Pada masa ini, anak mengalami banyak sekali perubahan atau fase, salah satunya adalah bermain. Kegiatan bermain yang dilakukan oleh anak usia dini bukan semata-mata tidak ada artinya, tetapi diharapkan dengan bermain ini anak-anak juga mendapatkan pengalaman baru atau belajar. Karena dengan bermain, anak akan mengeksplor dan bereksperimen tentang dunia disekitarnya untuk membangun pengetahuan diri sendiri kemudian menjadi sebuah pengetahuan yang relatif tetap pada diri si anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun